Busi motor bekerja mengubah tegangan listrik yang disalurkan oleh koil menjadi percikan api untuk membakar campuran bahan bakar dan udara di ruang mesin. Karena itu, busi menjadi komponen penting dalam sistem pengapian pada sepeda motor.
Ketika busi mengalami masalah, maka dapat mengakibatkan sistem pengapian tidak bekerja secara sempurna.
Untuk itu, pemilik sepeda motor perlu melakukan pemeriksaan dan perawatan secara rutin agar busi bisa terus berfungsi secara optimal. Karena ketika busi bermasalah, bukan hanya menurunkan kinerja busi itu sendiri tapi juga menurunkan performa sepeda motor.
Selain masalah usia pakai busi itu sendiri, ada beberapa faktor yang bisa mengakibatkan busi tak berfungsi secara optimal, yaitu :
Karena itu, lakukanlah perawatan sepeda motor secara rutin sesuai jadwal perawatan berkala agar sepeda motor tetap terjaga performanya. Jika motor bermasalah atau terasa tidak nyaman, segera bawa ke AHASS untuk pemeriksaan lebih lanjut oleh teknisi berkualitas dan responsif. AHASS, Servis Pasti Dari Yang Ahli
Sumber : https://www.astra-honda.com/article/busi-sepeda-motor-bermasalah